02 Agustus 2019   /   Berita

Bank Sumsel Babel Konsisten Mendorong Perkembangan Perekonomian Dengan Memberikan Bantuan KUR

Bank Sumsel Babel Konsisten Mendorong Perkembangan Perekonomian Dengan Memberikan Bantuan KUR

Pimpinan Bank SumseL Babel Cabang Utama Kapten A. Rivai, Faisal Fahrurrozi didampingi Pemimpin Cabang Pembantu Sako Kenten, Nila Lusida bahwa Bank Sumsel Babel sangat konsisten untuk mendorong perkembangan perekonomian dengan memberikan bantuan KUR.


Melalui Bank Sumsel Babel Cabang Pembantu Sako Kenten, memberikan bantuan kepada 30 orang petani yang dikoordinir kelompok tani dengan besaran sekitar Rp300 juta yang diberikan. Dimana target KUR tahun ini Rp500 Miliar dan telah terealisasi sekitar Rp300 Miliar dan Rp200 Miliar penambahan karena kinerja realisasi KUR tahun lalu berhasil dan NPL kecil.


Ide yang dilakukan Gapoktan (Gabungan Kelompok Tani) Marjakusuma Kelurahan Sukamulya yang berhasil melakukan panen jagung dan melon yang mampu memanfaatkan lahan tidur yang membawa banyak manfaat untuk masyarakat kelurahan Sukamulya sendiri, dan Pemkot Palembang mengapresiasi kegiatan ini serta dapat meningkatkan pendapatan masyarakat.


Ide yang dilakukan Kelurahan Sukamulya bersama Gapoktan Marjasuma yang berhasil melakukan panen jagung dan melon yang mampu memanfaatkan lahan tidur yang membawa banyak manfaat untuk masyarakat kelurahan Sukamulya sendiri, dan Pemkot Palembang mengapresiasi kegiatan ini serta dapat meningkatkan pendapatan masyarakat.


Kedepannya, Bank Sumsel Babel terus meningkatkan penyaluran KUR dengan harapan masyarakat semakin banyak yang terbantu dan kesejahteraan masyarakat meningkat.

Berita Lainnya

Internet Banking Personal Internet Banking Personal Internet Banking Corporate Internet Banking Corporate  Pengaduan Online Pengaduan Online Hubungi Kami Hubungi Kami